ASSESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER 2023 (ANBK)

1 min read

Assesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) adalah program evaluasi yang diselenggarakan oleh Kemendikbud untuk meningkatkan mutu pendidikan. ANBK diikuti oleh 30 Orang siswa kelas 5 yang dilaksanakan pada hari Senin tanggal 23 Oktober 2023 hingga hari Kamis 26 Oktober 2023. Bentuk instrument ANBK terdiri dari 3 instrument yaitu Assesmen Kompetensi Minimum (AKM) Literasi – Numerasi, Survei Karater, Survei Lingkungan Belajar.

Monitoring Pelaksanaan ANBK 2023 dari Kasi Pendis Kementerian Agama Kabupaten Klungkung

You May Also Like

More From Author

+ There are no comments

Add yours